Pena Populer
-
Author: D&M Wow...judulnya panjang banget yah? Atau sedikit lebay? Biarlah! Hahaha Udah lama banget pengen bikin postingan te...
-
SERBA-SERBI ANIME BLEACH PART 3 Author: D&M FAKTA BLEACH 1. Shinigami di Bleach digambarkan berbeda dengan shinigami versi Deat...
-
Wuih baru nyoba nih baca manga yang udah sekitar setahun lebih ini rilis tiap minggu di Shonen Jump judulnya Black Clover. Temanya Shon...
-
Cerita: Jangan membayangkan akan ada naga terbang seperti dalam film How to Train your Dragon karena kalian pasti akan kecewa. Drama ...
-
Banyak banget drama korea yang tayang di tahun 2014 sampai awal triwulan 2015. Kali ini aku mau share drama- drama yang jadi rekomendasi ...
-
SERBA-SERBI ANIME BLEACH PART 2 Author: D&M TOKOH-TOKOH BLEACH PEMERAN UTAMA: < 1. ICHIGO KUROSAKI Bangsa ...
-
Hallo Dramalovers, Kali ini dinidanmeta bakal ngebahas drama Thailand yang berjudul I wanna be Superstar. Dramanya sendiri sampai sekarang...
-
(Aoba Johsai) AOBA JOHSAI Kesampingkan dulu juara bertahan Shiratorizawa, Aoba Johsai atau kita sering sebut Seijoh adalah salah sa...
-
Emmm ada yang tau Drama China Love Me If You Dare? Yang udah tau diem ya hahaha aku mau ngasih tau yang yang belum tau :P Sebener...
-
Hallo mina-san!!! Beberapa hari ini dinidanmeta habis nonton beberapa movie anime nih. Yukkk simak sinopsisnya :’) 1. The Girl Who Le...
Senin, 30 September 2013
FAKTA FAKTA BLEACH
SERBA-SERBI ANIME BLEACH PART 3
Author: D&M
FAKTA BLEACH
1. Shinigami di Bleach digambarkan berbeda dengan shinigami versi Death Note (ciahhh di bleach shinigaminya ganteng2 booo....gak kayak Ryuk.wkwk)
2. Penulis manganya bernama Tite Kubo
3.Ichigo mengalami banyak transformasi kekuatan dengan outfit yang berbeda-beda tentunya (yang jadi cosplay Ichigo kostumnya banyak nih,hahaha)
4.Ayah Ichigo adalah mantan kapten skuad 10 (masih gak percaya dan gak nyangka)
5.Ibu Ichigo adalah Quincy berdarah murni (echt Quincy)
6.Ibu Ichigo terpapar Hollow saat menyelamatkan ayah Ichigo dari serangan Hollow (jiwa hollow ichigo kemungkinan karena alasan ini)
7.Yuzu dan Karin adalah kembar non identik
8.Ibu Ichigo meninggal dimakan hollow grand fisher saat menyelamatkan Ichigo (sekarang ini diketahui bahwa saat itu masaki sebenarnya belum mati, setiap quincy punya kemampuan yg disebut Blut. Namun Yhwach sedang melakukan pembersihan terhadap quincy berdarah campuran. Kisah selengkapnya bisa dibaca di manga bleach 'quincy arc')
9.Ishida awalnya tidak tahu kalau ayahnya masih memiliki kekuatan quincy,mengingat kebencian ayahnya saat ishida belajar kekuatan quincy dari kakeknya.
10.Saat pergi ke soul society untuk menyelamatkan rukia,ishida kehilangan kekuatan quincy nya. Namun dilatih kembali oleh ayahnya sehingga kekuatannya kembali.
11.Ayah Ichigo merahasiakan identitas shinigaminya dari Ichigo,Uruhara pun juga ikut membantu merahasiakannya.
12.Ichigo selalu memanggil Hitsugaya tanpa embel2 kapten. hal itu membuat Hitsugaya kesal
13.Hitsugaya tidak suka panas matahari (mungkin karna kekuatannya adalah kekuatan Es XD)
14.Vizard Hirako shinji mengatakan pada head kapten Yamamoto bahwa dia dan vizard lainnya bukan sekutu shinigami tapi musuh Aizen dan sekutu Ichigo Kurosaki.
15.Hinamori adalah teman masa kecil Hitsugaya dan selalu memanggil hitsugaya dengan panggilan Shiro-chan. Lagi-lagi Hitsugaya tidak suka dipanggil seperti itu (Pengennya terus dipanggil kapten)
16.Kapten Kyoraku mengatakan pada espada stark,bahwa kapten Hitsugaya adalah anak ajaib dan dia yakin beberapa dekade mendatang kekuatannya akan melebihi dia.
17.Bentuk Monster Hollow ichigo pertama muncul saat melawan Ulquiora (bkn cuma topeng kayak vizard yah,tp full body kayak monster dan saat itu ichigo selalu tidak bisa mengendalikan diri dan tidak ingat apa2,bahkan sampai menusuk Ishida)
18.Ada 2 roh yang menempati tubuh Ichigo,yang pertama roh dari zanpaktounya 'zangetsu' yang kedua adalah roh hollow ichigo.
19.Espada no 2,Barragan,adalah raja Hueco mundo sebelum kedatangan Aizen ke Hueco mundo
20.Inoue Orihime digambarkan menyukai Ichigo (nah masalahnya ichigo orangnya gak peka banget,haha)
21.Kekuatan penyembuhan Inoue berasal dari jepit rambut yang diberikan oleh almarhum kakaknya.
22.Zanpakto ternyata memiliki bentuk manusianya,diketahui saat kasus Muramasa.
23.Sode No Shirayuki (zanpakto milik Rukia) adalah zanpakto terindah di soul society.
24.Uruhara adalah mantan kapten skuad 12 dan yang membangun skuad 12 menjadi departemen penelitian dan pengembangan.
25.Kapten Kurotsuchi awalnya menjabat sebagai ketua laboratorium pada masa Uruhara. dan menjadi kapten setelah Uruhara diusir dari soul society dan wakilnya (Hiyori) menjadi vizard.
26.Wakil kapten skuad 12 Nemu Kurotsuchi adalah robot yang dibuat oleh kapten Kurotsuchi.
27.Ternyata kapten Kurotsuchi memata-matai setiap aktivitas di soul society lewat kamera pemantau bahkan sampai ke kamar mandi.wkwkwk
28. Renji Abarai,Hinamori Momo,dan Izuru Kira adalah sahabat satu angkatan.
29.Renji sangat membenci kidou (bahkan pas masih di akademi,kidounya selalu meledak wkwk)
30.Renji adan Rukia sudah mengenal sejak kecil (teman sepermainan gitu deh)
31.Kakak dari Rukia adalah istri dari kapten skuad 6,Byakuya Kuchiki.
32.Byakuya kuchiki adalah anak yang nakal dan terlalu bersemangat saat masih kecil (beda banget sama sekarang yang dingiiiiinnnn)
33.Byakuya sering dilatih oleh Yorouchi saat masih kecil (sering adu mulut gitu,wkwk)
34.Uruhara jadi kapten atas promosi dari Yorouchi.
35.Saat menjadi kapten,wakilnya yg bernama Hiyori sangat tidak suka pada Uruhara. (sampe ditendang2 gitu,gak ada sopan2nya nih hiyori wkwkwk)
36.Saat tau kapten Yorouchi mempromosikan Uruhara menjadi kapten,Soi Fon yang tidak suka sama Uruhara memata-matai uruhara dan membuat laporan tertulis untuk Yorouchi. tapi yorouichi malah menganggap laporan terperinci tersebut sebagai surat cinta soi fon untuk Uruhara.LOL wkwkwk
37.Uruhara adalah orang yang menciptakan Hagyoku (bener2 ilmuan luar biasa nih uruhara. bedanya sama Kurotsuchi mungkin kalau Kurotsuchi terlalu terobsesi dan hanya terobsesi sama penelitiannya,haha)
38.Kapten Kyoraku,kapten ukitake dan kapten Unohana adalah kapten tertua di Gotei 13 saat ini selain head kapten yamamoto tentunya.
39.Ichigo beberapa kali hampir mati (melawan Byakuya,Noitra,Ulquiora) tapi selalu saja selamat (ya iyalah pemeran utama masa metong,wkwkwk)
40.Gin Ichimaru adalah sahabat dari Rangiku matsumoto (tujuan utama dia jadi shinigami dan bergabung dengan aizen adalah untuk menemukan cara membunuh aizen. dan semua dia lakukan untuk matsumoto. so sweet bgt sih si mr.smile ini ;*)
41.Tousen adalah sahabat kapten Komamura (boong kayaknya si tousen)
42.Gin Ichimaru berhianat ke Aizen di akhir (ternyata dari awal tujuan utama dia adalah membunuh aizen)
43.Soi Fon paling benci memakai Bankai nya (bankainya terlalu besar katanya,haha)
44.Soi Fon mau menggunakan bankainya untuk membantu vizard Hachi setelah hachi berjanji akan mengurung Uruhara di Kidounya selama 1 bulan (sumpah ini lucu banget,dendam soi fon kesumat banget yah sama Uruhara. atau jangan2 cintrong lagi.haha)
45.Di anime ini emang gak banyak romance nya. selain perasaan sepihak inoue ke ichigo gak ada kayaknya.ckckck om Kuboooo
46.Kalo vizard Hiyori ketemu kapten Hitsugaya pasti gak pernah akur. Walau emang Hiyori itu sifatnya kekanak-kanakan tapi Hitsugaya gak kalah kekanak-kanakannya pas ketemu Hiyori.
47.Kapten Ukitake memiliki tubuh yang paling lemah (pingsan kalo kepanasan,haha)
48.Alasan utama Renji masuk skuad 6 adalah untuk mengalahkan Byakuya kuchiki (bukan jahat loh!)
49.Alasan utama Ikaku masuk Gotei 13 dan masuk skuad 11 adalah Kenpachi Zaraki (ceritanya dulu ikaku tuh menganggap dirinya ahli pedang paling hebat,nah ketemu sama zaraki trus dikalahin sama zaraki)
50.Sementara alasan Yumichika adalah karna dia sahabatnya Ikaku,jadi ngikut bae! XD
51.Yang selalu menyembunyikan kekuatan bankainya adalah Yumichika.
52.Ngerasa gak sih kalo Shinji Hirako itu mirip sama Melo di death note? (okeh yg ini bukan fakta tapi asumsi,hehe)
53. Unohana Retsu (kapten skuad 4) adalah mantan kriminal wanita yang paling ditakuti di soul society. sebelum akhirnya bertemu dengan kapten yamamoto dan bergabung dengan gotei13
54.Unohana adalah kapten divisi 11 pertama. itu berarti dia adalah the first kenpachi klan *wow*
55.Nama asli Unohana Retsu bernama Unohana Yachiru (disini aku tau kenapa zaraki ngasih nama letnannya 'yachiru kusajishi')
56.Aizen dihukum 20.000th *wadauuu lama tenan*
57.Aizen mengatakan bahwa Uruhara adalah satu-satunya orang yang punya kecerdasan yg bisa melampaui dia (ya iyalah,paman gue gitu loh XD)
58.Hisagi shuhei punya cinta sepihak sama matsumoto (yg ini lucu hahaha).
59.Menurut om Tite Kubo,Espada yang masih hidup adalah Grimmjow,Tia Heribel,Neil,Yammi.(katanya sih nanti grimmjow bantu soul society ngelawan quincy,tp gak tau deh belum baca manganya *piss* hehe)
60.Head kapten Yamammoto meninggal ditangan Yhwach dan tempatnya digantikan oleh kyoraku Shunsui.
61.Ichigo disebut sebagai 'anakku yang lahir dalam kegelapan' oleh Yhwach.
62.Semua keturunan Quincy mengalir darah Yhwach (termasuk Ichigo)
63.Ishida diangkat menjadi penerus Yhwach. Katanya sih Ishida punya kekuatan yang bisa melampaui Yhwach. So kekuatan Ishida yang sekarang bukanlah yang sebernarnya. *gak sabar liat duel Ichigo vs Ishida*
64.Zanpaktou Ichigo (Old man) ternyata bukan zanpaktou asli,tapi dia adalah jiwa Quincy dari Ichigo. *pantes Old man mirip sama Juha bach aka Yhwach*
65.zanpaktou Ichigo yang asli adalah 2 buah pedang dengan ukuran yang berbeda.
64.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Terima kasih.. sangat membantu :D
BalasHapussama2 ^^
Hapusshare tulisan dab :D lukisanmimpiku.blogspot.com/2012/11/siapa-sebenarnya-ichigo-kurosaki.html
BalasHapusThanks ^^
HapusLengkap sekali kaka :)
BalasHapusBagus sekali
BalasHapusOh iya.. setelah insiden aizen , katanya yg bisa merasakan reiatsu di rumah ichigo hanya karin..
Bukannya ayahnya juga bisa ya ?
Thanks for this post . Also read the leflore county justice court
BalasHapus